Kamis, 26 Februari 2015

VERVAL NRG BAGI GURU YANG BELUM SERTIFIKASI

ALUR VERVAL BAGI GURU YANG BELUM PERNAH IKUT PROGRAM SERTIFIKASI 


Sebagai guru yang belum terjaring program SERTIFIKASI, kita janganlah berkecil hati. ada tahapan yang bisa kita lakukan.


Bagi kita yang BELUM SERTIFIKASI, maka alur yang berlaku hanya A1, yaitu kita cukup hanya verval NUPTK dg biasa dan mengeluarkan / Cetak Kartu Digital. itu saja yaa....

Dan ini Contoh Status Keaktifan Bagi guru :

 

Janganlah berputus asa dengan status BELUM SERTIFIKASI, karena pada kenyatannya kita yang belum sertifikasi pun, memiliki kinerja dan semangat mendidik LEBIH BESAR dari pada teman-teman dan saudara kita yang sudah Sertifikasi. (ma'af yaa... karena adminnya juga belum sertifikasi, maka biar membesarkan hati saya juga.. heheheeee....)

Bagaimanapun bentuk sertifikasi nanti, entah itu PLPG ataupun PPG, Kita jalani saja dengan sepenuh hati. Berbanggalah, karena belum sertifikasi, karena kita dianggap masih MUDA usianya... dan semoga tetep awet muda. hehehee.... 

BE THE BEST, AND DO THE BEST.

BEING A GOOD TEACHER

Semoga IGRA dan Seluruh Guru RA Kabupaten lamongan dan guru RA dimanapun berada selalu menuai kesuksesan dan menjadi teladan

Seperti Yel-Yel yang diajarkan oleh Ketua PW IGRA Jatim pada Sosialisasi AD/ART IGRA...

IGRA....TIADA TANDING, TIADA BANDINGSEJAHTERA DUNIA AKHIRATAMIIN.....


Salam Hormat
Admin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar